Polres Jakpus Tangkap 26 Tersangka Narkoba dan Menyita 2 Kg Sabu di Kalipasir

oleh -232 Dilihat
oleh
banner 468x60

Selama operasi ini, Polres Metro Jakarta Pusat juga membangun posko di kawasan Kalipasir untuk memberikan edukasi kepada masyarakat serta sosialisasi terkait bahaya penggunaan dan penyalahgunaan narkotika.

“Kami berharap bahwa kawasan Kalipasir ini tidak lagi menjadi zona merah dan masyarakat dapat lebih waspada terhadap bahaya narkotika,” punkas Kombes Susatyo.

Kapolres Metro Jakarta Pusat berharap dengan penangkapan ini, dapat mengurangi peredaran narkoba dan memberikan edukasi yang lebih baik kepada masyarakat, terutama anak-anak dan pelajar, demi menciptakan generasi emas dan lingkungan yang lebih aman dan sehat.(RK)

 

No More Posts Available.

No more pages to load.