Until Tomorrow, Restaurant Ikonik ala Turkish Night Hadir di Tebet

oleh -1038 Dilihat
oleh
banner 468x60

Jakarta, ebcmedia – Kini telah hadir restaurant ikonik yang harus kamu cobain di daerah Tebet Jakarta Selatan. Until Tomorrow merupakan restaurant yang mengusung tema Turkish Night yang buka dari senin sampai minggu dari pukul 10.00 WIB hingga 02.00 WIB.

Restaurant ini menyediakan berbagai macam menu makanan ala Timur Tengah seperti nasi Mandhi, nasi Briyani, dan juga nasi Kabsah. Selain makanan Timur Tengah, Restaurant Until Tomorrow juga menyediakan makanan khas Indonesia seperti ayam geprek Jameela.

Ada kabar bahagia untuk kamu para penggemar sisha, karena selain makanan ala timur tengah, di Until Tomorrow juga menyediakan berbagai macam menu Sisha yang bisa menambahkan keseruan kamu saat nongkrong.

Until Tomorrow menawarkan konsep mewah dan homies ala lesehan dengan sofa yang empuk yang dapat menambahkan kenyamanan kamu untuk makan dan berkumpul dengan keluarga, teman maupun orang-orang terdekat. (Dian)

No More Posts Available.

No more pages to load.